Pinjam Uang di Bank Jaminan Sertifikat Rumah Berapa Hari Dana Cair?
Salah satu jaminan yang memiliki harga tertinggi di bank dan lembaga keuangan lainnya adalah sertifikat rumah. Sertifikat rumah memiliki harga yang jauh lebih tinggi dibandingkan dengan surat berharga seperti BPKB motor karena semakin tahun harganya semakin mahal dan dapat mendatangkan banyak keuntungan bagi Anda. Dalam hal ini, jaminan sertifikat rumah sangat berharga bagi pihak bank. …
Pinjam Uang di Bank Jaminan Sertifikat Rumah Berapa Hari Dana Cair? Selengkapnya »